Siti Rohmi Sebut Zul Rohmi Jilid II Berlanjut di Pilgub NTB

- Pewarta

Rabu, 1 Mei 2024 - 23:43 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siti Rohmi Jalilah dan Zulkieflimasyah

Siti Rohmi Jalilah dan Zulkieflimasyah

MATARAM (ceraken.id)- Ketua Dewan Pertimbangan Wilayah (DPW) Partai Perindo Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Dr Hj Sitti Rohmi Djalilah, memastikan keberlanjutan duet antara dirinya dengan Dr Zulkiefliemansyah pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) 2024 mendatang.

Kepastian keberlanjutan paket yang lebih dikenal Zul-Rohmi Jilid II tersebut didapat usai Zul-Rohmi menggelar pertemuan di Pancor Lombok Timur pada Selasa (30/4/2024) malam.

Kepastian tersebut sekaligus menepis sejumlah spekulasi perihal kemungkinan paket ini bubar di Pilgub NTB yang akan dihelat 27 November 2024 mendatang.

Baca Juga :  Memilih Silaturrahmi ke pelosok ketimbang ikut berebut panggung di Mandalika, Survei Ummi Rohmi masih tetap tertinggi

“InsyaAllah (Zul-Rohmi jilid II) final,” kata Umi Rohmi saat dikonfirmasi wartawan via whatsApp pada Rabu (1/5/2024).

Ia berharap dengan adanya keputusan Zul-Rohmi jilid II dapat kembali memenangkan hati masyarakat NTB dan memajukan NTB. Ia berpesan kepada seluruh tim dan relawan untuk bekerja keras memenangkan kontestasi.

“Mari kita sama-sama berikhtiar untuk kemajuan daerah kita. Kompak, utuh, bersatu,” terang kakak kandung Tuan Guru Bajang (TGB) Zainul Majdi itu

Baca Juga :  Rintun Raih Nomor Urut 1, Siap Lanjutkan Sejarah Kemenangan di Pilkada Lobar 2024

Senada dengan Rohmi, Zulkieflimansyah juga menyampaikan hal yang sama. Zulkieflimansyah memastikan bahwa Zul-Rohmi jilid II berlanjut.

“Kami sampaikan kepada seluruh tim yang ada di NTB, insyAllah Zul-Rohmi jilid II kembali berlanjut. Tetap kerja keras, mudah-mudahan Allah hadirkan kebaikan dan keberkahan bagi kita semua,” pungkas Zulkieflimansyah***

Berita Terkait

Tiga Cabup di Kabupaten Sumbawa Barat Kompak Dukung Zul-Uhel
Dukung Zul-Uhel di Pilgub, KNPI NTB Ingin Program Berkelanjutan untuk Anak Muda
Musyafirin Ajak Warga Sumbawa Cetak Sejarah Pemimpin Perempuan di NTB
Kekuatan Desa Bangkit! Mantan Kades Lombok Barat Totalitas Menangkan Zul-Uhel
Mi6 Sebut Kinerja Mesin Partai Pendukung, Relawan Rohmi Firin serta Dukungan Tokoh Tingkat Lokal yang Kian Membesar Jadikan Elektabiltias Rohmi-Firin
Memilih Silaturrahmi ke pelosok ketimbang ikut berebut panggung di Mandalika, Survei Ummi Rohmi masih tetap tertinggi
TGB dan Bang Zul : Salam Dua Jari, Netizen Heboh!
Ratusan Perempuan Coblos Jilbab Ijo Desa Pesanggrahan Lombok Timur hadiri Roadshow Mi6 episode 7 dengan suka cita dan riang gembira !!

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 15:51 WITA

Tiga Cabup di Kabupaten Sumbawa Barat Kompak Dukung Zul-Uhel

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:00 WITA

Dukung Zul-Uhel di Pilgub, KNPI NTB Ingin Program Berkelanjutan untuk Anak Muda

Rabu, 9 Oktober 2024 - 12:07 WITA

Musyafirin Ajak Warga Sumbawa Cetak Sejarah Pemimpin Perempuan di NTB

Selasa, 8 Oktober 2024 - 09:46 WITA

Kekuatan Desa Bangkit! Mantan Kades Lombok Barat Totalitas Menangkan Zul-Uhel

Senin, 7 Oktober 2024 - 22:02 WITA

Mi6 Sebut Kinerja Mesin Partai Pendukung, Relawan Rohmi Firin serta Dukungan Tokoh Tingkat Lokal yang Kian Membesar Jadikan Elektabiltias Rohmi-Firin

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

 Akademisi Fakultas Hukum Unpad Desak Pembebasan Mardani H Maming

Jumat, 18 Okt 2024 - 16:39 WITA

Tiga Cabup KSB sepakat dukung Bang Zul di Pilgub NTB

BERITA PEMILU

Tiga Cabup di Kabupaten Sumbawa Barat Kompak Dukung Zul-Uhel

Jumat, 18 Okt 2024 - 15:51 WITA

Translate »