Pasangan Zul Rohmi Jilid 2 Mantap Deklarasi Usai Lebaran

- Pewarta

Minggu, 24 Maret 2024 - 21:38 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan Paket Zul Rohmi Jilid ll

Pasangan Paket Zul Rohmi Jilid ll

MATARAM (ceraken.id) – Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) masa jabatan 2018-2023, H. Zulkieflimansyah dipastikan akan kembali berpasangan dengan Wakil Gubernur NTB masa jabatan. Tahun 2018-2023, Hj. Sitti Rohmi Djalillah alias Zul-Rohmi Paket Jilid II pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun ini.

“Sejauh ini komunikasi saya dengan Bu Rohmi baik, dan kita sepakat untuk melanjutkan Zul-Rohmi Jilid II,” tegasnya, saat dihubungi media ini. Minggu, 24/03/2024.

Apalagi, hasil survei paket Zul-Rohmi Jilid II menunjukkan angka yang mencengangkan. Ia mengklaim 85-86 persen masyarakat Bumi Gora menginginkan Zul-Rohmi kembali memimpin pemerintahan di NTB.

Bang Zul, sapaan akrabnya, menegaskan, jika ke depan tidak ada kendala atau tantangan, maka paket tersebut akan segera diumumkan.

Baca Juga :  Deklarasi Dukungan Masyarakat Bima, Dompu, dan Samawa: AQUR Siap Bawa Perubahan di Mataram

“Kita deklarasikan setelah Idul Fitri, Bu Rohmi akan menunaikan ibadah umrah terlebih dahulu, dan setelah dia kembali, kemungkinan bisa kita lanjutkan deklarasinya,” ujarnya.

Antisipasi deklarasi Zul-Rohmi Jilid II begitu tinggi, seiring dengan penantian masyarakat NTB terhadap kelanjutan kepemimpinannya. Semakin mendekati hari raya Idul Fitri, kegembiraan dan dukungan terhadap Zulkieflimansyah dan Sitti Rohmi Djalillah terus tumbuh di kalangan warga NTB. Komitmen untuk melayani masyarakat dan memimpin mereka menuju kemajuan dan kesejahteraan terlihat jelas dalam keputusan mereka untuk kembali berjalan bersama. Besarnya dukungan masyarakat yang tercermin dari hasil survei semakin memantapkan keyakinan bahwa Zul-Rohmi Jilid II adalah jawaban atas aspirasi dan kebutuhan masyarakat NTB.

Baca Juga :  Tunjukkan Kesiapan dan Kepemimpinan Berkelas di Debat Kedua Pilgub, Mi6 Nilai Rohmi-Firin Kian Melangkah Pasti Jemput Kemenangan

Salah satu pengamat politik dari masyarakat awam , sebut aja Vicky, mengatakan pencanangan Paket Zul-Rohmi Jilid II pasca Hari Raya Idul Fitri membawa harapan dan antisipasi bagi masyarakat NTB. Kesatuan dan tekad Zulkieflimansyah dan Sitti Rohmi Djalillah dalam melanjutkan perjalanan kepemimpinannya menunjukkan dedikasinya terhadap kesejahteraan dan kemajuan NTB. “Semakin dekat dengan deklarasi, masyarakat NTB sangat menantikan babak selanjutnya kepemimpinan mereka di bawah bimbingan Zulrohmi Jilid II.” Cetusnya.***

Penulis : CR - 04

Editor : Tim Redaksi

Berita Terkait

Mampu Menciptakan Defining Moment di Debat Pamungkas, Pasangan Rohmi-Firin Kunci Kemenangan Pilgub NTB
Ketum Mardiono Optimis PPP Menangkan Pilkada se NTB: Pasangan Aqur Jadi Prioritas di Kota Mataram
Deklarasi Dukungan Masyarakat Bima, Dompu, dan Samawa: AQUR Siap Bawa Perubahan di Mataram
Ummi Rohmi dan TGH Gede Sakti Bertemu, Tokoh NW dan NWDI Bersatu Menangkan Pasangan Jilbab Ijo
SMRC Bantah Rilis Survei yang Kalahkan Zul-Uhel. Ini Tanggapan Tim Pemenangan!
LMND NTB Pilih Dukung ZulUhel, Arif Haryadi Beberkan Visi Pendidikan yang Jadi Harga Mati!
TGH Muhsin Badri, Ulama Sepuh NW Siap Menangkan Rohmi-Firin di Pilgub NTB
Tunjukkan Kesiapan dan Kepemimpinan Berkelas di Debat Kedua Pilgub, Mi6 Nilai Rohmi-Firin Kian Melangkah Pasti Jemput Kemenangan

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WITA

Mampu Menciptakan Defining Moment di Debat Pamungkas, Pasangan Rohmi-Firin Kunci Kemenangan Pilgub NTB

Sabtu, 16 November 2024 - 17:25 WITA

Ketum Mardiono Optimis PPP Menangkan Pilkada se NTB: Pasangan Aqur Jadi Prioritas di Kota Mataram

Jumat, 15 November 2024 - 17:27 WITA

Deklarasi Dukungan Masyarakat Bima, Dompu, dan Samawa: AQUR Siap Bawa Perubahan di Mataram

Jumat, 15 November 2024 - 13:26 WITA

Ummi Rohmi dan TGH Gede Sakti Bertemu, Tokoh NW dan NWDI Bersatu Menangkan Pasangan Jilbab Ijo

Rabu, 13 November 2024 - 11:52 WITA

LMND NTB Pilih Dukung ZulUhel, Arif Haryadi Beberkan Visi Pendidikan yang Jadi Harga Mati!

Berita Terbaru

Translate »