Libur Lebaran, Aruna Senggigi Luncurkan Paket Menginap Bagi Keluarga

Minggu, 16 April 2023 - 15:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CERAKEN.ID – Sambut Hari Raya Idul Fitri 1444H/2023, Aruna Senggigi siapkan Promo Menginap bagi keluarga dengan berbagai kegiatan anak dan fasilitas yang dapat dinikmati.

Tamu dapat menikmati promo menginap pada periode lebaran mulai dari harga Rp 988.000 nett sudah dengan sahur/sarapan untuk 2 orang. Selain promo tersebut, pada periode 22-6 April 2023, hotel bintang empat ini menawarkan berbagai permainan menarik yang mengasah kreatifitas anak.

Baca Juga :  Pojok NTB dan Mi6 Gelar Diskusi Publik, Beri Ruang Kritik Pimpinan Daerah yang Tampil Tiap Hari tapi Masalah Tak Selesai

“Banyak hal yang dapat dinikmati selama periode libur ldul Fitri di Aruna Senggigi. Mulai dari berolahraga di jogging track atau Gym hingga mengasah adrenalin dengan  bermain Jet Ski atau Banana Boat tepi pantai Senggigi,” ungkap Weni Kristanti, General Manager Aruna Senggigi Resort & Convention. “Anak-anak juga dapat menghabiskan waktu dengan beragam permainan menarik dengan hadiah yang melimpah,” tambahnya.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai promo Paket Ramadhan ataupun promosi lainnya di Aruna Senggigi, dapat menghubungi Tim Reservasi di nomor WhatsApp +62 878-0019-9777 atau melalui Instagram @arunasenggigi.

Berita Terkait

Satria-Srikandi Halal Garuda Emas NTB Gelar Pelatihan Pendamping Proses Produk Halal, Rendy Bugis : Terima Kasih Pak Prabowo dan Babe Haikal
Pojok NTB dan Mi6 Gelar Diskusi Publik, Beri Ruang Kritik Pimpinan Daerah yang Tampil Tiap Hari tapi Masalah Tak Selesai
Pojok NTB dan Mi6 Gelar Mimbar Bebas 100 Hari Iqbal-Dinda, Panggung Bersuara bagi Khalayak
Mukernas PB NW 2025 Cetuskan Asta Cita NW, Berikut Penjelasannya
Digelar Serentak, Hadi NW ke 72 dan Mukernas PBNW akan Dilaksanakan Awal Mei Mendatang
Kalender Event Pariwisata NTB 2025 Bakal Suguhkan Event Paralayang Internasional di Sky Lancing
Hotel Aruna Senggigi Terus Berinovasi: Adaptasi Strategi di Tengah Dinamika Industri Perhotelan
Aruna Senggigi Berbagi Kasih Natal dengan Panti Asuhan Shekinah Gloria

Berita Terkait

Sabtu, 14 Juni 2025 - 19:28 WITA

Satria-Srikandi Halal Garuda Emas NTB Gelar Pelatihan Pendamping Proses Produk Halal, Rendy Bugis : Terima Kasih Pak Prabowo dan Babe Haikal

Sabtu, 14 Juni 2025 - 11:19 WITA

Pojok NTB dan Mi6 Gelar Diskusi Publik, Beri Ruang Kritik Pimpinan Daerah yang Tampil Tiap Hari tapi Masalah Tak Selesai

Senin, 26 Mei 2025 - 16:59 WITA

Pojok NTB dan Mi6 Gelar Mimbar Bebas 100 Hari Iqbal-Dinda, Panggung Bersuara bagi Khalayak

Minggu, 4 Mei 2025 - 23:20 WITA

Mukernas PB NW 2025 Cetuskan Asta Cita NW, Berikut Penjelasannya

Minggu, 20 April 2025 - 16:33 WITA

Digelar Serentak, Hadi NW ke 72 dan Mukernas PBNW akan Dilaksanakan Awal Mei Mendatang

Berita Terbaru

CERITA NETIZEN

Ampenan: Kota Tua Dalam Cerita Penulis Dunia

Sabtu, 31 Mei 2025 - 20:42 WITA

FOTO JADOEL

Wanita Sasak Menenun: Jejak Tradisi di Lombok Timur Tahun 1920

Kamis, 29 Mei 2025 - 12:40 WITA